Sambut Ramadhan dengan Kebahagiaan
Dishubkominfo, Singaparna – Keluarga Besar Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informatika Kab.Tasikmalaya menyambut bulan Ramadhan 1445 H dengan menggelar do’a bersama dan makan bersama, Jum’at (8/3/2024).Kadishubkominfo Rahayu Jamiat menyampaikan kegiatan tersebut…
